Tujuan

Tujuan PEPI adalah menghasilkan sumber daya manusia, profesional, mandiri, dan berdaya saing di bidang enjiniring pcrtanian. Politeknik Enjiniring Pertanian Indonesia fokus mendidik dan menyiapkan tenaga teknis pertanian yang memiliki kompetensi di bidang alat dan mesin pertanian, pengelolaan tata air pertanian dan teknologi hasil pertanian yang mendukung pencapaian tujuan pembangunan pertanian Indonesia.

  1. Memberikan landasan kebijakan strategis dalam kerangka pencapaian visi dan misi Politeknik Enjiniring Pertanian Indonesia (PEPI);
  2. Sebagai acuan dalam menetapkan program prioritas dan indikator kerja utama yang disusun setiap tahun dalam bentuk rencana aksi (action plan);
  3. Sebagai acuan bagi civitas akademika Politeknik Enjiniring Pertanian Indonesia (PEPI) dan stakeholders lainnya dalam melaksanakan pengembangan Politeknik Enjiniring Pertanian Indonesia (PEPI) sesuai dengan peran dan fungsi masing-masing.

 1,767 total views

Translate »
Accessibility
Open chat
Perlu Bantuan?
Selamat Datang di website PEPI.
Ada yang bisa Kami Bantu?